Soal dan Pembahasan Soal OSN Biologi SMA Tingkat Kabupaten/Kota Tahun 2015 No. 94



94. Semua hal dibawah ini merupakan akibat dari dihilangkannya spesies keystone dari
ekosistem, KECUALI:
A. Diversitas berkurang
B. Populasi komunitas lain meningkat
C. Salah satu tipe interaksi ekologi meningkat
D. Carrying capacity di satu komunitas berkurang
E. Laju pertumbuhan dari semua populasi meningkat

Jawaban : E

Pembahasan
Temans, tahukah kalian apa yang dimaksud dengan spesies keystone? Spesies keystone adalah spesies kunci dalam suatu spesies. Jika spesies keystone dihilangkan dari suatu eksosistem maka hal yang akan terjadi adalah :
a. diversitas atau keanekaragam berkurang
b. populasi komunitas lain meningkat
c. salah satu tipe interaksi ekologi menigkat
d. carrying capacity di suatu komunitas berkurang

Apaan tuh carrying capacity? Carrying capacity adalah kemampuan suatu lingkungan atau ekosistem untuk mendukung aktivitas semua makhluk hidup yang hidup di ekositem tersebut secara berkesinambungan.

0 komentar:

Posting Komentar

Jika ada yang kurang jelas atau terjadi kesalahan dalam artikel di atas, tolong beri tahu kami dengan berkomentar. Mohon berkomentar dengan santun dan mengedepankan akhlak mulia. Terima Kasih.