PEMERINTAH KABUPATEN BANYUWANGI
DINAS PENDIDIKAN
SMP
NEGERI 1 BANYUWANGI
ULANGAN TENGAH SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2011 / 2012
MATA PELAJARAN : PEND.KEWARGANEGARAAN HARI / TANGGAL :
KELAS / SEMESTER : 8 (
DELAPAN ) / GANJIL PUKUL :
I.
PILIHLAH SATU JAWABAN YANG PALING TEPAT
1.
Hasil kerja dari Panitia Sembilan/Kecil
adalah...
a.
Piagam
Jakarta
b.
Teks Proklamasi
c.
P4
d.
UUD 1945
2.
Usulan pertama rancangan dasar negara
dikemukakna oleh...
a.
Ahmad Soebarjo
b.
Abikusno Cokrosujoso
c.
Wachid Hasyim
d.
Muh.
Yamin
3.
Pancasila sesuai dengan kenyataan, hal
ini berarti bahwa Pancasila mempunyai sifat...
a.
Prediktif
c.
Abstrak
d.
Subjektif
4.
Dibawah ini merupakan ideologo-ideologi
yang tidak sesuai dengan kepribadian bangsa Indonesia...
a.
Pancasila
b.
Komunisme
c.
Fasisme
d.
Liberalisme
5.
Rumusan dasar negara Pancasila yang
paling benar adalah yang terdapat dalam...
a.
Rancangan dasar Mr. Moh. Yamin
b.
Piagam Jakarta
c.
Pembukaan UUD 1945
d.
Usulan Ir. Soekarno
6.
Sistem demokrasi yang digunakan di
Indonesia adalah...
a.
Demokrasi Pancasila
b.
Demokrasi Liberal
c.
Demokrasi Komunis
d.
Demokrasi Fasis
7.
Pengakuan bangsa Indonesia akan
kekuasaan Tuhan dituangkan dalam Pancasila sila...
a.
Kedua
b.
Kesatu
c.
Ketiga
d.
Kelima
8.
Persamaan antara Pancasila, komunisme
dan liberalisme adalah...
a.
Sama-sama sebagai ideologi
b.
Mengutamakan rakyat
c.
Negara berkuasa atas alat-alat produksi
d.
Kebebasan individu seluas-luasnya
9.
Tujuan negara yang hendak mewujudkan
masyarakat adil dan makmur tercermin dalam sila...
a.
Kedua
b.
Keempat
c.
Kesatu
d. Kelima
10. Menurut
demokrasi Pancasila, pengambilan bersama dalam suatu rapat harus berdasarkan...
a. Musyawarah
untuk mufakat
b. Suara
terbanyak
c.
Keputusan pimpinan rapat
d.
Keputusan pengikut rapat
11. Pancasila
diperlukan sebagai acuan bersama dalam memecahkan perbedaan dan pertentangan
politik. Diantara golongan ini Pancasila berfungsi sebagai ideologi...
a.
Universal
b.
Pembangunan
c.
Terbuka
d.
Persatuan
12. Pengamalan
Pancasila memiliki arti...
a.
Pancasila dijadikan sebagai tujuan akhir
bangsa Indonesia
b.
Pancasila dijadikan sebagai petunjuk
hidup sehari-hari
c.
Pancasila dijadikan sebagai alat
pemerintah mengatur rakyatnya
d.
Pancasila dijadikan sebagai landasan
bangsa Indonesia melawan penjajah
13. Penjabaran
nilai-nilai Pancasila termuat dalam...
a.
Tap MPR
b.
UUD 1945
c.
UU
d.
PP
14. Karakteristik
sila kedua Pancasila adalah...
a.
Penghargaan kepada sesama umat
b.
Menjunjung tinggi persatuan bangsa
c.
Pengakuan bangsa Indonesia akan
eksistensi Tuhan
d.
Keadilan dalam kemakmuran
15. Suasana
kebatinan dari UUD 1945 adalah...
a.
UUDS 1950
b.
Nawaksara
c.
Pancasila
d.
Supersemar
16. Nilai-nilai
luhur yang terkandung dalam sila Persatuan Indonesia, antara lain mengandung...
a.
Keputusan yang diambil harus dapat
dipertanggungjawabkan secara moral kepada Tuhan Yang Maha Esa
b.
Berani membela kebenaran dan keadilan
c.
Memajukan pergaulan demi persatuan dan
kesatuan bangsa yang berBhineka Tunggal Ika
d.
Menjaga keseimbangan antara hak dan
kewajiban
17. Untuk
mewujudkan keadilan sosial, maka cabang-cabang produksi yang penting dikuasia
oleh negara, tujuannya adalah...
a.
Negara dapat mengatur untuk
kesejahteraan rakyat
b.
Negara dapat memonopoli seluruh kekayaan
alam
c.
Negara dapat memanfaatkannya secara
optimal
d.
Tidak jatuh ke tangan orang seorang
18. Demokrasi
Pancasila mempunyai ciri khusus, yaitu...
a.
Melindungi hak dan kewajiban warga
negara
b.
Diselenggarakannya pemilu dalam jangka
waktu tertentu
c.
Diambilnya keputusan dengan cara voting
d.
Dicapainya kata sepakat tentang suatu
hal yang merupakan kepentingan bersama
19. Berikut
ini yang bukan ciri-ciri manusia Indonesia yang Pancasilais adalah...
a.
Menghayati Pancasila
b.
Menjiwai Pancasila
c.
Bermoral Pancasila
d.
Mengubah Pancasila
20. Alasan
Pancasila tidak dapat diubah adalah...
a.
Dimiliki bangsa Indonesia sejak
proklamasi kemerdekaan
b.
Menjiwai kehidupan bangsa sejak era
pergerakan nasional
c.
Menyatu dengan kehidupan bangsa sejak
dahulu kala
d.
Bila diubah berarti Negara tidak ada
21. Istilah
Pancasila muncul pada sidang BPUKI yang...
a.
Kedua
b.
Pertama
c.
Ketiga
d.
Keempat
22. Sumber
otentik yang menyatakan Pancasila sebagai Dasar Negara Indonesia ialah
Pembukaan UUD 1945, pada...
a.
Alinea ke-4
b.
Alinea ke-2
c.
Alinea ka-3
d.
Alinea ke-1
23. Menurut
Bung Karno trisila dapat diperas menjadi ekasila, yaitu...
a.
Sosio nasionalisme
b.
Sosio demokrasi
c.
Gotong royong
d.
Ketuhanan
24. Pancasila
menekankan pada jiwa Ketuhanan Yang Maha Esa dan ketakwaan perilaku
bermasyarakat, berbangsa dan bernegara. Maka Pancasila termasuk ideologi...
a.
Monoteis religius
b.
Politeis religius
c.
Atheis sosialis
d.
Monoteis materialis
25. Pernyataan
berikut ini yang benar mengenai liberalisme adalah...
a.
Kepentingan individu lebih utama
daripada kepentingan negara
b.
Kekuasaan negara sangat besar
c.
Kebebasan individu dibatasi
d.
Alat-alat produksi dikuasai oleh negara
26. Untuk
menanggulangi pergeseran nilai-nilai yang ada di masyarakat sebagai dampak
negatif dari globalisasi, Pancasila berfungsi sebagai...
a.
Perjanjian luhur bangsa Indonesia
b.
Dasar negara Indonesia
c.
Jiwa dan kepribadian bangsa Indonesia
d.
Sumber dari segala sumber hukum di
Indonesia
27. Menerima
hasil musyawarah dengan lapang dada dan bertanggung jawab merupakan perwujudan
sila...
a.
Kedua
b.
Ketiga
c.
Keempat
d.
Kelima
28. Pemberontakan
yang ingin mengubah dasar negara menjadi komunis adalah...
a.
Permesta
b.
PRRI
c.
PKI
d.
APRA
29. Nilai-nilai
luhur yang terkandung dalam sila Ketuhanan Yang Maha Esa sebagai jiwa
Pancasila, antara lain mengandung...
a.
Menjaga keseimbangan antara hak dan
kewajiban
b.
Berani membela kebenaran dan keadilan
c.
Memajukan pergaulan demi persatuan dan
kesatuan bangsa yang berBhineka Tunggal Ika
d.
Keputusan yang diambil harus dapat
dipertanggungjawabkan secara moral kepada Tuhan Yang Maha Esa
30. Masyarakat
Indonesia harus bekerja keras dan menghargai prestasi kerja. Pernyataan
tersebut merupakan perwujudan sila ke...
a.
Lima
b.
Empat
c.
Dua
d.
Satu
31. Suasana
kebatinan yang menyelimuti UUD 1945 adalah...
a.
Tap MPR
b.
Piagam Jakarta
c.
Pancasila
d.
Dekrit Presiden
32. Ideologi
juga berfungsi untuk mengatasi berbagai pertentangan (konflik) atau ketegangan
sosial. Dalam hal ini ideologi berfungsi sebagai...
a.
Pemersatu
b.
Pembentuk solidaritas
c.
Pemisah
d.
Membentuk identitas
33. Pengubahan
konstitusi yang tidak memerlukan cara yang istimewa disebut...
a.
Rigid
b.
Dinamis
c.
Fleksibel
d.
Statis
34. Pada
periode pertama konstitusi BPK memegang kekuasaan...
a.
Eksaminatif
b.
Yudikatif
c.
Konsultatif
d.
Yudikatif
35. Sistem
pemerintahan RI tahun 1950-1959 adalah...
a.
Presidensial
b.
Parlementer
c.
Quasi parlementer
d.
Quasi presidensil
36. Gabungan
dari beberapa negara serikat disebut...
a.
Kesatuan
b.
Kepulauan
c.
Federasi
d.
Uni
37. Pada
waktu UUD 1945 berlaku sistem pemerintahan yang dianut yaitu...
a.
Presidensial
b.
Parlemen
c.
Republik
d.
Serikat
38. DPR
yang dibubarkan oleh presiden Sukarno adalah hasil pemilu tahun...
a.
1960
b.
1955
c.
1965
d.
1950
39. Ketika
masa berlakunya UUD 1945, sistem pemerintahan yang dianut adalah...
a.
Federasi
b.
Presidensil
c.
Kesatuan
d.
Parlementer
40. Orde
Reformasi lahir sejak...
a.
Turunnya Presiden Soeharto dari kursi
pemerintahan
b.
Naiknya Gus Dur sebagai Presiden RI
c.
Pendudukan gedung DPR oleh mahasiswa
d.
Terjadinya krisis moneter tahun 1997
41. Pemimpin yang demokratis dalam
mengambil keputusan dengan cara....
a. Musyawarah untuk mufakat
b. Sesuai dengan kepentingan
sendiri
c. Otoriter
d. Kehendak sendiri
42. Tata cara demokratis untuk
menyelesaikan masalah dilakukan melalui....
a. Musyawarah
b. Undang-undang
c. Pemaksaan
d. Instruksi
43. Demokrasi yang dilaksanakan pada
periode 1959-1965 adalah....
a. Demokrasi Liberal
b. Demokrasi parlementer
c. Demokrasi terpimpin
d. Demokrasi Pancasila
44. Salah satu bukti bangsa Indonesia
telah melaksanakan budaya demokrasi
semenjak sebelum kemerdekaan yaitu....
a. Dilaksanakan pemilihan
b. Dilaksanakannya gotong royong
c. Terselengaranya rembug desa
d. Adanya sikap toleransi
45. Berikut ini kegiatan siswa yang
menunjukan budaya demokrasi di sekolah,
kecuali....
a. Kerja bakti membersihkan kelas
b. Kerja sama dalam mengerjakan soal
c. Pramuka
d. OSIS
46. Dalam sistim kabinet
parlementer, pemeritah dalam menjalankan pemerintahannya bertanggung jawab
kepada ......................................................................
a. DPR c. Presiden
b. Perdana Mentri d.
Ketua Parlemen
47. Kabinet pada demokrasi sistem
presidensial berada di bawah pimpinan.....
a. Wakil rakyat
b. Para menteri
c. Presiden
d. Parlementer
48. Pancasila digunakan sebagai
........ yang diterapkan di Indonesia.
a. Ideologi
b. Asas
c. Demokrasi
d. Persatuan
49. Sistem pemerintah negara
Indonesia adalah....
a. Liberal c. Parlementer
b. Demokrasi d.
Presidensil
50. Kerakyatan dalam sila keempat
Pancasila mengandung arti..............................................
a.Kekuasaan yang
tertinggi berada di tangan DPR merupakan wakil rakyat
b. Kekuasaan sepenuhnya ditanagn
MPR
c. Kekuasaan yang tertinggi
berada ditangan rakyat
d. Kekuasaan yang tertinggi
berada ditangan presiden
0 komentar:
Posting Komentar
Jika ada yang kurang jelas atau terjadi kesalahan dalam artikel di atas, tolong beri tahu kami dengan berkomentar. Mohon berkomentar dengan santun dan mengedepankan akhlak mulia. Terima Kasih.