57. Dari penyusun makanan berikut ini, komponen manakah yang
dicerna secara enzimatik pada
suasana asam?
A. Protein
B. Amilum
C. Lemak
D. Sukrosa
E. Vitamin
Jawaban : A
Pembahasan
Pada proses pencernaan, protein di cerna di lambung. Lambung
dalam keadaan asam karena terdapat HCl atau asama lambung.
Lihat kumpulan Soal OSN Biologi SMA Tingkat Kabupaten/Kota
Tahun 2015 di sinios
0 komentar:
Posting Komentar
Jika ada yang kurang jelas atau terjadi kesalahan dalam artikel di atas, tolong beri tahu kami dengan berkomentar. Mohon berkomentar dengan santun dan mengedepankan akhlak mulia. Terima Kasih.